Kita sering menemui usaha ganti jok motor di pinggir jalan. Jenis pelayanan yang diberikan antara lain papas busa dengan harga Rp 15.000 - 25.000, ganti sarung jok Rp 45.000 -70.000, ganti busa jok Rp. 85.000 -100.000, ganti jok motor modifikasi Rp 200.000-300.000, jadi rata-rata omset yang bisa kita dapatkan dalam usaha ganji jok motor ini adalah Rp. 300.000 per hari.
Untuk bisnis ini modal awal yang bisa Anda keluarkan adalah 3,896.000 digunakan untuk :
- Beli bahan kalep jok motor 16 lembar seharga Rp 500,000
- Beli busa motor sebanyak 12 buah seharga Rp 1,000,000
- Beli sarung jok motor sebanyak 22 buah seharga Rp 1 juta
- Beli Dec motor warna putih dan hitam sebanyak 12 buah seharga 1 jt
- Beli steples besar dan isi steples berukuran 6 mm seharga Rp.266.000
- Beli gergaji dan gunting besar seharga Rp. 30,000
- Beli kunci T 3 buah dengan ukuran 8, 10, 12, sebesar Rp. 75,000
- Lem Aibon besar Rp. 25,000
Proyeksi keuntungan modal :
- perkiraan omset perbulan Rp.9.000.000
Pengeluaran perbulan Rp.2.300.000
- Belanja busa 12 buah dan sarung jok motor 22 buah Rp 2.000.000
- Bayar listrik dan beli pulsa Rp.300.000
Keuntungan 6,700.000 rupiah
Jadi Anda bisa balik modal dalam waktu kurang dari 1 bulan.
ini hanya hitung-hitungan jika anda berminat anda dapat mempelajari lebih jauh dalam memulai usaha ganji jok motor ini dengan search di www.google.co.id
sumber tulisan ini kami sarikan dari : http://clubbing.kapanlagi.com/
TIPS SUKSES JUALAN KERIPIK BUAH
TIPS SUKSES JUALAN KERIPIK BUAH